WartaBarkas.Com - Madura, Pemerintah telah memberikan atau mendistribusikan BBM seperti petralite/solar di wilayah Kabupaten Sampang pulau Madura guna mencukupi kebutuhan operasional masyarakat.
Tapi sangat disayangkan BBM jenis solar bersubsidi yang dikirim oleh PERTAMINA di setiap SPBU di Kabupaten Sampang,Bangkalan,Pamekasan, Sumenep Pulau Madura diangsu atau diambil oleh oknum oknum yang tidak bertanggung jawab,dan akibatnya sering terjadi kelangkaan , Bertulisan solar habis.
Menurut narasumber yang tidak mau di sebutkan namanya. Dirinya mengatakan kalau banyak mobil transfortir dari PT. berbeda lalu lalang masuk wilayah Madura mas .
Hal ini APH Aparatur Penegak Hukum ,Kapolres Bangkalan Kapolres Sampang, Kapolres Pamekasan dan Sumenep wajib untuk menindak oknum-oknum yang telah mengambil BBM jenis solar Bersubsidi yang diperuntukkan oleh masyarakat diambil pakai jerigen maupun Mobil Modivikasi.
Mengingat Instruksi Dari Kapolri,siapapun yang bermain dari oknum Kepolisian, akan ditindak secara tegas sesuai institusi.